Polres Karawang Polda Jabar
Beri rasa aman dan nyaman kegiatan Bhabinkamtibmas Desa Kertawaluya Polsek Cikampek melaksanakan pemberian materi tentang "Pencegahan Bullying" kepada Siswa-siswi Kelas IV, V dan VI SDN Kertawaluya I dalam rangka Sosialisasi Anti Bullying Program Kerja Kuliah Kerja Nyata (KKN) Mahasiswa-mahasiswi Universitas Singaperbangsa Karawang (UNSIKA) di Desa Kertawaluya Kecamatan Tirtamulya Kabupaten Karawang.
Kegiatan digelar pada
Hari Jum'at tanggal 18 Juli 2025, pukul.08.45 s.d 11.00 Wib bertempat di
Gedung SDN Kertawaluya I yang beralamat di Kp.Waluya RT.001/001 Dusun Waluya Desa Kertawaluya Kecamatan Tirtamulya Kabupaten Karawang.
Pelaksana giat
Mahasiswa-mahasiswi Universitas Singaperbangsa Karawang (UNSIKA) yang melaksanakan Program Kerja Kuliah Kerja Nyata (KKN) di Desa Kertawaluya. Sebagai Ketua Pelaksana adalah Sdri.Mutiara Dewi. S dan Ketua KKN UNSIKA Sdr.Nur Alfin Hidayatullah.
Rangkaian kegiatan
Registrasi dan pengkondisian Peserta.
Pembukaan dan perkenalan singkat oleh MC.
Sambutan Plt.Kepala Sekolah SDN Kertawaluya 1 Sdr.Agus, S.Pd.
Sambutan perwakilan kelompok KKN .
Ice Breaking.
Penyampaian materi oleh Bhabinkamtibmas Desa Kertawaluya Aiptu Dede Sudiana.
Sesi tanya jawab.
Closing statement dari pemateri dan pemberian Sertifikat kepada pemateri.
Penutupan acara dan foto bersama.
Bhabinkamtibmas Desa Kertawaluya Aiptu Dede Sudiana selaku pemberi materi mengatakan dalam giat
Tema "Be Kind, Not Bully (Bersikap Baik, Bukan Menjadi Pengganggu).
Tagline " Say No To Bullying, Say Yes To Friendship (Katakan Tidak Pada Perundungan, Katakan Ya Pada Persahabatan).
Sedangkan untuk materi yang diberikan Bhabinkantibmas Polsek Cikampek
- Pengertian Bullying.
- Tujuan Bullying.
- Bentuk atau jenis-jenis Bullying.
- Dampak Bullying.
- Sanksi Bullying.
- Cara mencegah Bullying.
- Penutup (Closing)
Turut hadir
Plt.Kepala Sekolah SDN Kertawaluya 1 Sdr.Agus, S.Pd.
Guru-guru Pengajar SDN Kertawaluya 1.
Siswa-siswi Kelas IV, V dan VI SDN Kertawaluya 1.
Mahasiswa-mahasiswi Universitas Singaperbangsa Karawang (UNSIKA) yang melaksanakan Program Kerja Kuliah Kerja Nyata (KKN) di Desa Kertawaluya sebanyak 18 orang.
Bhabinkamtibmas Desa Kertawaluya Aiptu Dede Sudiana.
Kapolres Karawang AKBP Fiki Novian Ardiansyah SH SIK MKP MSI melalui Kapolsek Cikampek AKP Aji Setiaji S.Sos mengatakan bahwa giat personil dalam rangka Binluh kepada para pelajar tingkat sekolah dasar sekaligus pesan kamtibmas " jelas Kapolsek
Polres Karawang AKBP Fiki Novian Ardiansyah SH SIK MKP MSI.