Guna Harkamtibmas, Polsek Cikampek Monitoring dan Pengamanan Pemberangkatan Suporter Bola
Polres Karawang Polda Jabar-
Guna Harkamtibmas di wilayah Połsek Cikampek melaksanakan
Monitoring sekaligus Pengamanan Pemberangkatan suporter bola Persib Bandung (Bobotoh) Viking Bombastick sebanyak 60 Orang dengan Menggunakan KR R4 Jenis Bus Besar untuk menyaksikan dan mendukung Laga Pertandingan Persib Bandung VS Port FC (Wakil Negara Thailand) di Stadion Sijalak Harupat Bandung dalam laga Pembuka Turnamen Sepaka Bola Indonesia Piala Presiden pada hari Minggu, 06 Juli 2025, Pukul 15.30 Wib.
Giat pengamanan digelar pada saat pemberangkatan suporter
Hari Minggu, 06 Juli 2025, pukul 09.55 Wib bertempat
Tituk Kumpul Dragon Futsal Jl. Pasar Permai Dusun Ciluweuk Rt.03/05Desa Cikampek Selatan Kec Cikampek Kab. Karawang selanjutnya
Titik Pemberangkatan Depan Srikandi Motor Jl. A. Yani Dusun Karang Anyar Desa Cikampek Selatan Kec Cikampek Kab. Karawang.
Terang Personil Jumlah masa dan Penanggung Jawab/Korlap
Jumlah Masa/para Bobotoh Persib Viking Sentul 60 Orang (10 Perempuan)
Penanggung Jawab/Korlap Eko Bayu (Mas Eko) menggunakan Bus Pariwisata BAA Trans.
Kapolres Karawang AKBP Fiki Novian Ardiansyah SH SIK MKP MSI melalui Kapolsek Cikampek AKP Aji Setiaji S.Sos mengatakan bahwa giat personil dalam rangka monitoring dan pengamanan sekaligus pesan kamtibmas sebagai upaya kondusifitas
Melakukan korkom dan penggalangan terhadap Koordinator Lapangan dan menyertai informasi untuk keberangkatan dan kepulangan para Bobotoh.
Melaksanakan Pengamanan baik Pamka maupun Pamtup pada Pemberangkatan dan kepulangan para Suporter Bola tersebut di Cikampek.
Memberikan himbauan agar menjaga situasi Kamtibmas, tidak mudah terprovokasi, tertib berlalu lintas, tidak membawa barang berbahaya seperti sajam dll serta dilarang membawa atau mengkonsumsi miras dan obat terlarang lainnya.
Dilaksanakan Pamka, Pamtup oleh Personil Polri dan monitoring kegiatan oleh Personil Polsek Cikampek agar giat berjalan lancar dan kondusif " tutup Kapolsek yang langsung pimpin pengamanan pemberangkatan didampingi 10 personil Połsek Cikampek.
Polres Karawang AKBP Fiki Novian Ardiansyah SH SIK MKP MSI.